Membantu menenangkan kulit sensitif
Membantu menenangkan kulitku yang lagi kering dan sensitif sekaligus menyeimbangkan tingkat pH kulit. Pad ini Memiliki Lembaran ganda organik. Cocok untuk Perawatan kulit rutin setiap hari untuk menenangkan kulit sensitif. Terdapat Penjepit sehingga lebih higienis.
